Cara Kerja Inverter
Cara kerja Inverter mirip power supply yaitu merubah arus DC ke AC dan juga bekerja untuk merubah tegangan dc menjadi arus ac. Inverter umumnya menggunakan rangkaian modulasi lebar pulsa (pulse width modulation – PWM) dalam proses konversi tegangan DC menjadi tegangan AC. Nama nama lain dari Inverter adalah : VFD ( variable Frequency Drive ) VSD ( Variable Speed Drive ) AC drive Fungsi VFD : Mengatur kecepatan motor induksi sesuai dengan kecepatan yang diinginkan. Prinsip kerja Input tegangan AC dirubah menjadi tegangan DC kemudian dirubah lagi menjadi tegangan AC dengan besaran frekwensi yang dikehendaki sehingga dapat mengatur kecepatan motor . Aplikasi ini banyak digunakan pada industry atau pabrik sebagai penggerak mesin mesin yang memerlukan proses putaran dan kecepatan yang bisa diatur. KECEPATAN PUTARAN MOTOR NS = 120 . f / p Dimana : NS = Kecepatan putaran medan stator 120 = Konstanta F = Frekuensi ( Hz ) P = Jumlah Kutup Motor ( P